Selama ini Trio Macan terkenal bukan hanya karena goyangannya saja. tapi juga karena rambutnya yang selalu berwarna warni. Namun saat ini, ketiga personilnya tampil natural dengan rambut hitam pekat. Lantas, benarkah mereka mulai bosan dengan model dan gaya rambut seperti itu? simak hanya di sini!