Surprise Me!

Alasan Nelayan Tolak Reklamasi Teluk Jakarta

2016-04-18 13 Dailymotion

Pulau G, berada di Teluk Jakarta disegel ratusan nelayan menolak reklamasi. Salah satu alasan adalah sulitnya mencari ikan di sekitar pesisir laut Muara Angke saat ini.