Surprise Me!

Ratusan Pelajar dan Mahasiswa Tanam Mangrove di Pulau Bidadari

2016-08-20 9 Dailymotion

Sebanyak 200 pelajar dan mahasiswa Pembangunan Jaya menanam ribuan bibit mangrove di Pulau Bidadari, Kepulauan Seribu. Aksi sosial itu dilakukan untuk menjaga Kepulauan Seribu dari abrasi.