Presiden Jokowi Telepon Bocah Neisha yang Nangis Ingin Bertemu
2017-01-02 185 Dailymotion
Putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang Pangarep mengunggah video saat Presiden Jokowi menghubungi Neisha, bocah asal Kota Tomohon yang sempat menangis histeris karena ingin bertemu Presiden.