Pemerintah terus melakukan terobosan dan inovasi layanan investasi untuk memudahkan investor. Salah satunya meluncurkan layanan perizinan cepat tiga jam terkait infrastruktur di sektor energi dan Sumber Daya Mineral atau ESDM3J.