Nafa Urbach resmi menyandang status janda setelah Pengadilan Negeri Jakarta Selatan mengabulkan permohonan cerai Nafa terhadap Zack Lee. Dalam putusan tersebut, Nafa dan Zack tidak hadir di ruang sidang.