Banjir merendam 16 desa di Kecamatan Singkil, Aceh Singkil berangsur surut. Warga mulai beraktivitas meski masih ada wilayah yang masih tergenang. Banjir Berangsur Surut, Warga Aceh Singkil Mulai Beraktivitas