Terpapar Corona, Pesawat Batal Mendarat di Istanbul
2020-02-26 135,960 Dailymotion
VIVA – Sebuah pesawat penumpang dari Iran batal mendarat di Istanbul, Turki dan dialihkan ke Ankara. Pengalihan tersebut diakibatkan adanya belasan penumpang yang diduga terpapar virus corona.