Surprise Me!

Jelang Piala Thomas dan Uber 2020, Menpora Berencana Menginap di Pelatnas PBSI

2020-02-28 14,905 Dailymotion

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali akan melakukan pendekatan khusus untuk meningkatkan motivasi para atlet jelang keikutsertaan di Piala Thomas dan Uber 2020.

Menpora Zainudin Amali berencana menginap semalam di Pelatnas PBSI jelang keberangkatan pemain.

Link Terkait:

https://www.suara.com/sport/2020/02/28/170346/piala-thomas-dan-uber-2020-menpora-berencana-menginap-di-pelatnas-pbsi

https://www.suara.com/sport/2020/02/17/170536/gagal-ke-semifinal-batc-tim-putri-ri-tetap-lolos-piala-uber-kok-bisa

Hal itu dinilainya sebagai bentuk dukungan langsung kepada cabor, khususnya bulutangkis.

"Jadi menjelang keberangkatan Piala Thomas dan Uber 2020, saya mau menginap bersama anak-anak. Satu malam saja," ujarnya di Gedung Kemenpora, Jakarta, Jumat (28/2/2020).

#PelatnasPBSI #ThomasCup #UberCup #Menpora

Video Editor: Yulita Futty Hapsari
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom