Surprise Me!

Kembali Tepis Wacana 3 Periode, Jubir Presiden: Intinya Tidak!

2021-09-12 1,545 Dailymotion

Presiden Joko Widodo melalui Juru Bicaranya, Fadjroel Rachman kembali menepis isu tiga periode. Para pendukung Jokowi pun diimbau untuk taat terhadap konstitusi. Sebab Jokowi pun sangat taat terhadap konstitusi.
Kembali Tepis Wacana 3 Periode, Jubir Presiden: Intinya Tidak!