Surprise Me!

Unik! Pengantin Padi Diarak Warga Bawa Ratusan Tumpeng

2022-07-30 8 Dailymotion

Menyambut masa panen padi, warga Desa Glinggang, Ponorogo gelar tradisi Manten Pari. Sepasang pengantin padi berjalan sambil menari penuh jenaka. Diikuti tokoh desa dan ribuan warga yang mengarak pengantin padi.