Fakta dan Kejanggalan Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J
2022-09-03 2,876 Dailymotion
VIVA –Sejumlah warganet menyoroti kasus pembunuhan Brigadir J yang dilakukan oleh Ferdy Sambo. Sejumlah kejanggalan pun disebut menyelimuti proses rekonstruksi yang telah digelar pada Selasa 30 Agustus 2022. (RK-MA-DA)