Menlu Percayakan Perawatan 8 WNI Terinfeksi Virus Corona di Jepang
2022-11-18 1 Dailymotion
Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengatakan, pemerintah menyerahkan sepenuhnya kepada pihak berwenang di Jepang untuk merawat 8 WNI yang terinfeksi virus corona.