Presiden Joko Widodo mengajak semua pihak, untuk terlibat dalam upaya menekan angka stunting dari 21% menjadi 14%. Jokowi mengakui, permasalahan stunting bukanlah hanya masalah gizi, namun juga berkaitan erat dengan sanitasi lingkungan.