Pengungsi Rohingya Peringati Eksodus Massal, Serukan Kepulangan Aman ke Myanmar
2024-09-17 1 Dailymotion
Dalam peringatan momen eksodus massal yang terjadi bertahun-tahun lalu, para pengungsi Rohingya kembali menyerukan tuntutan untuk bisa pulang ke Myanmar dengan aman. Mereka berharap dunia internasional lebih serius dalam menyelesaikan krisis ini.