Surprise Me!

IHSG Bergairah ke 7.100-an Pada Perdagangan Perdana 2025

2025-01-02 15 Dailymotion

IHSG +0,73% ke 7.131,35 di sesi I Kamis (2/1). Sektor teknologi +1,39% GOTO +2,86%. Sektor barang baku +1,20% BREN +3,25% jadi penopang terbesar IHSG 12,4 indeks poin. Dorongan terjadi di tengah BREN kembali jadi market cap terbesar di BEI salip BBCA di Rp 1.270,97 T. Sektor energi +1,15% BUMI +6,78%. Sektor keuangan +0,68% BBRI +1,72%, BMRI +1,75%, BBCA +1,75%, BBNI + 2,99%. Sektor barang konsumsi primer -1,68% UNVR -2,39%.

Dari global, kondisi pasar saham AS cemerlang di 2024 karena didorong performa dari sektor teknologi. Indeks nasdaq jadi juara dengan melesat 30,79% di 2024.