Penyelidikan pagar laut di Tangerang masih menunggu hasil audit KKP. Dugaan kerusakan lingkungan dan kerugian nelayan jadi fokus utama Bareskrim.