Surprise Me!

Pengakuan Politisi PDIP Andi Widjajanto soal Polemik Ijazah Jokowi

2025-06-27 1,865 Dailymotion

JAKARTA, KOMPAS.TV - Politisi PDI Perjuangan, Andi Widjajanto angkat bicara soal polemik ijazah Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi).

Andi mengaku melihat dan memegang langsung ijazah Jokowi saat dirinya menjadi sekretarias tim kampanye nasional Jokowi-Jusuf Kalla di pilpres 2014.

"Saat itu saya melihat, memegang langsung ijazah dari Pak Jokowi dan juga ijazah Pak JK," ujar Andi seperti dilihat dari video yang diterima KompasTV, pada Rabu (25/6/2025).

Baca Juga Blak-Blakan Beathor Cerita Awal Mula Pembuatan Ijazah Jokowi, Singgung Nama Politisi Lain? di https://www.kompas.tv/nasional/602019/blak-blakan-beathor-cerita-awal-mula-pembuatan-ijazah-jokowi-singgung-nama-politisi-lain

#jokowi #ijazahjokowi #andiwidjajanto

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/602047/pengakuan-politisi-pdip-andi-widjajanto-soal-polemik-ijazah-jokowi