KOMPAS.TV Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka disebut-sebut bakal berkantor di Papua, setelah mendapat tugas khusus dari Presiden Prabowo Subianto.
Kemungkinan Gibran berkantor di Papua disampaikan Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra.
Gibran akan mendapat penugasan khusus untuk menangani sejumlah persoalan di Papua.
Tugasnya bukan hanya fokus pada pembangunan fisik, tetapi juga menyangkut sejumlah permasalahan hak asasi manusia (HAM).
Baca Juga Momen Prabowo Debut di BRICS 2025: Disambut Trompet hingga Foto dengan Presiden Lula di https://www.kompas.tv/internasional/603968/momen-prabowo-debut-di-brics-2025-disambut-trompet-hingga-foto-dengan-presiden-lula
#gibran #wapresgibran #prabowo #papua
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/604053/yusril-buka-bukaan-kans-gibran-diperintah-prabowo-ngantor-di-papua-urus-apa-kompas-pagi