Surprise Me!

Bimbingan Teknis Pemeriksaan Sengketa Lingkungan Hidup, Jaga Integritas Hakim Peratun- MA NEWS

2025-07-15 24 Dailymotion

SEMARANG, KOMPAS.TV - Bimbingan teknis pemeriksaan sengketa lingkungan hidup di lingkungan Peradilan Tata Usaha Negara atau Peratun pasca-berlakunya Undang-Undang Cipta Kerja diselenggarakan di Kota Semarang selama tiga hari berturut-turut, mulai dari tanggal 6 hingga 8 Juli 2025.

Bimbingan yang dilakukan secara hybrid ini bertempat di salah satu hotel di Kota Semarang, Jawa Tengah, dan diikuti oleh ratusan hakim dari berbagai daerah di Indonesia.

Dalam pidatonya, Ketua Muda Tata Usaha Negara Mahkamah Agung, Yulius, memberi pesan kepada hakim di lingkungan Peratun untuk tetap menjaga integritas sebagai hakim yang adil dan bijaksana.

Baca Juga Hakim Agung MA Yodi Martono Wahyunadi Dikukuhkan Jadi Guru Besar FH Unissula Semarang | MA NEWS di https://www.kompas.tv/nasional/604984/hakim-agung-ma-yodi-martono-wahyunadi-dikukuhkan-jadi-guru-besar-fh-unissula-semarang-ma-news

#manews #hakim #hakimperatun #bimtek

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/605233/bimbingan-teknis-pemeriksaan-sengketa-lingkungan-hidup-jaga-integritas-hakim-peratun-ma-news